√Daftar Tempat Rental Mobil Banjarmasin Murah Dan Siap Pakai ~ Media Tamasya
Negara Indonesia sendiri ada banyak sekali tempat wisata yang sangat indah. Jika mau di hitung mungkin ratusan bahkan ribuan. Bermodalkan pengalaman pribadi dan pengalaman dari beberapa rekan, kami merangkum semuanya dan menuangkannya dalam situs Media Tamasya. Blog atau situs sederhana yang mengulas tentang plesiran alias dolan. Kebetulan sekali kali ini kami akan coba mengupas tentang "Daftar Tempat Rental Mobil Banjarmasin Murah Dan Siap Pakai" yang mungkin saat ini sedang Anda cari. Okey, tanpa berpanjang kata, yuk langsung disimak ulasan lengkapnya dibawah ini.
Pembahasan Lengkap Daftar Tempat Rental Mobil Banjarmasin Murah Dan Siap Pakai
Banjarmasin merupakan Ibu Kota Provinsi Kalimantan Selatan. Kota ini merupakan kota yang lumayan paling sering dikunjungi diantara kota-kota lain di Pulau Kalimantan.
Yang kamu bayangkan ketika berkunjung ke Kalimantan adalah hutan dan tidak ada sarana transportasi. Namun kamu tidak perlu khawatir, sekarang banyak transportasi yang mudah kamu gunakan. Terdapat banyak perusahaan yang memberikan pelayanan rental mobil Banjarmasin.
Hal ini dimaksutkan untuk mempermudah mobilitas orang-orang yang berada di kota ini. Selain itu masyarakat lokal pun juga boleh menyewa kendaraan yang disediakan dari pihak rental mobil tersebut.
Daftar Rental Mobil Banjarmasin
Banyak perusahaan swasta yang menyediakan rental mobil Banjarmasin dengan harga yang bervariasi, seperti berikut ini:
1 . Babah Rental Banjarmasin
Nama | Babah Rental |
Alamat | Jl. Rp Soeparto nomer 48, Banjarbaru, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0811 5851 80 |
Armada yang Dimiliki | Xenia |
Lepas Kunci | Ya |
Harga Mulai | IDR 150.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Babah Rental Mobil menyediakan berbagai jenis kendaraan baru yang selalu terawat. Perusahaan rental mobil ini hanya tersedia untuk kawasan Kalimantan Selatan seperti Banjarmasin, Martapura dan Banjarbaru.
Layanan yang digunakan dalam rental mobil ini bisa lepas kunci maupun dengan supir. Untuk memberikan kenyamanan pada pelanggan, Babah memberikan fasilitas antar jemput.
Kamu pun bisa menggunakan rental mobil ini untuk keperluan pribadi maupun perusahaan.
Harga sewa kendaraan:
- Xenia: Lepas kunci IDR 150.000/ 6 jam.
- Xenia: Lepas kunci IDR 250.000/ 12 jam.
- Xenia: Lepas kunci IDR 350.000/ 24 jam.
2 . Nassir Rental
Nama | Kartanesia |
Alamat | Jl. Banjar Permai, VI nomer 180, Banjarmasin, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0811 5028 232 |
Armada yang Dimiliki | All New Avanza, Grand New Avanza, Mitsubishi Xpander, Honda Mobilio, Ertiga, Kijang Innova, Innova Reborn G, Innova Reborn V, Fortuner, New Fortuner VRZ, Pajero Sport, Honda CRV, Honda HRV, Innova Reborn G, Alphard, Toyota Hiace, Bis, Toyota Veloz |
Lepas Kunci | Ya |
Harga Mulai | IDR 400.000- IDR 2.750.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Rental mobil untuk kawasan Banjarmasin berikutnya adalah Nassir Rental. Namun Nassir juga bisa digunakan untuk seluruh kawasan di Kalimantan.
Bahkan Nassir juga sudah memiliki jaringan rental hampir di seluruh Indonesia. Kamu bisa memesan online via website ataupun pesan singkat.
Kelebiham dari Nassir Rental adalah ketepatan waktum Nassir akan mengantar dan menjemput kamu di lokasi yang sudah disepakati.
Harga sewa kendaraan:
- All New Avanza: Mobil dan supir IDR 400.000/ 12 jam.
- Grand New Avanza: Mobil dan supir IDR 450.000/ 12 jam.
- Mitsubishi Xpander: Mobil dan supir IDR 500.000/ 12 jam.
- Honda Mobilio: Mobil dan supir IDR 450.000/ 12 jam.
- Ertiga: Mobil plus supir IDR 450.000/ setengah hari.
- Kijang Innova: Mobil dan supir IDR 500.000/ 12 jam.
- Innova Reborn G: Mobil plus supir IDR 700.000/ setengah hari.
- Innoba Reborn V: Mobil dan supir IDR 600.000/ 6 jam, IDR 900.000/ setengah hari
- Fortuner: Mobil dan supir IDR 1.200.000/ 12 jam.
- New Fortuner VRZ: Mobil dan supir IDR 1.500.000/ 12 jam.
- Pajero Sport 2015: Mobil dan supir IDR 1.200.000/ 12 jam.
- Pajero Sport: Mobil dan supir IDR 1.600.000/ 12 jam.
- Honda CRV: Mobil dan supir IDR 1.850.000/ 12 jam.
- Honda HRV: Mobil dan supir IDR 1.100.000/ 12 jam.
- Innova Reborn G: Mobil, supir dan BBM IDR 800.000.
- Innova Reborn V: Mobil, supir dan BBM IDR 900.000.
- Toyota Hiace: Mobil, supir dan BBM IDR 1.300.000/ half day.
- All New Alphard: Mobil, supir dan BBM IDR 2.750.000/ half day.
- Bis: Mobil, supir dan BBM IDR 2.450.000.
- Toyota Veloz: Mobil, supir dan BBM IDR 600.000.
3 . Alif Rental Mobil
Nama | Alif Rental Mobil |
Alamat | Jl. Kuda Kencana, Guntung, Manggis, Landasan Ulin, Banjarbaru, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0812 5051 5126 |
Armada yang Dimiliki | Ayla, Agya, Karimun Wagoon, Avanza, New Avanza, Grand Avanza, Xenia, New Xenia, Grand Xenia, Sienta, Expander, New Innova, Innova Reborn, Toyota Hiace, Fortuner VRZ, Bus Pariwisata. |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | IDR |
Tersedia Paket Tour | Ya |
Alif Rental mobil di Banjarmasin ini menyediakan beberapa jenis kendaraan baik untuk pribadi maupun perusahaan. Layanan yang diberikan plus supir dan juga BBM untuk Penggunaan dalam kota.
Jika digunakan untuk luar kota silahkan hubungi nomer telepon yang tertera. Perusahaan rental ini sering mengadakan promo harga menarik. Caranya mudah, kunjungilah website https://ift.tt/pR6nXx2.
Perusahaan ini juga menyediakan paket wisata untuk daerah Banjarmasin, Banjarbaru dan kota-kota di Kalimantan Selatan lainnya.
Harga sewa kendaraan:
- Ayla: supir dan BBM IDR 450.000/ 12 jam.
- Agya: supir dan BBM IDR 450.000/ 12 jam.
- Karimun Wagoon: supir plus BBM IDR 450.000/ setengah hari.
- Avanza: supir dan BBM IDR 450.000/ 12 jam.
- New Avanza: supir plus BBM IDR 500.000/ setengah hari.
- New Xenia: supir plus BBM IDR 500.000/ setengah hari.
- New Xenia Grand 2016-2018: supir dan BBM IDR 550.000/ 12 jam.
- New Avanza Grand 2016-2018: supir dan BBM IDR 550.000/ 12 jam.
- Expander: supir plus BBM IDR 600.000/ setengah hari
- Sienta: supir dan BBM IDR 600.000/ 12 jam.
- Innova Reborn: supir plus BBM IDR 850.000/ 12 jam.
- New innova: supir plus BBM IDR 700.000/ 12 jam.
- Toyota Hiace: supir dan BBM IDR 1.300.000/ 12 jam.
- Fortuner VRZ: supir dan BBM IDR 1.500.000/ 12 jam.
- Bus Pariwisata: supir dan BBM IDR 1.800.000/ 12 jam.
4 . Nabil Rental
Nama | Nabil Rental |
Alamat | Komplek Bumi Ayu Jl. Bumi Mas Raya nomer 64, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0811 5038 910 |
Armada yang Dimiliki | Alphard Transformer, Hiace Commuter, Innova Reborn, Fortuner, Triton Strada, Pajero Sport, Ertiga, Avanza, Mobilio. |
Lepas Kunci | Ya |
Harga Mulai | IDR 400.000- IDR 2.500.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Penyedia rental mobil di Banjarmasin dan Kalimantan Selatan dengan sistem harian, mingguan dan bulanan adalah Nabil Rental. Untuk sistem harian berlaku 12 jam / hari.
Tersedia paket lepas kunci maupun dengan fasilitas supir. Namun sistem lepas kunci hanya berlaku untuk penyewaan perusahaan bukan untuk perorangan maupun pribadi.
Sewa kendaraan bisa digunakan untuk antar jemput bandara, mobil pernikahan dan sewa mobil mewah.
Harga sewa kendaraan:
- Alphard Transformer: supir IDR 2.500.000/ 12 jam.
- Hiace Commuter: supir IDR 1.150.000/ 12 jam.
- Innova Reborn: supir IDR 650.000/ 12 jam.
- Fortuner: supir IDR 1.300.000/ 12 jam.
- Triton Strada: hubungi cs.
- Pajero Sport: supir IDR 1.300.000/ 12 jam.
- Ertiga: supir IDR 400.000/ 12 jam.
- Avanza: supir IDR 400.000/ 12 jam.
- Mobilio: supir IDR 400.000/ 12 jam.
5 . Balioh
Nama | Balioh |
Alamat | |
No Hp | |
Armada yang Dimiliki | Agya, Avanza, Xenia, Grand Innova, Innova Reborn, Ayla, Nissan March, Honda Brio, Suzuki Ignis, Mitsubishi Mirage, Kia Rio, Yaris, Mazda 2, Honda Jazz, Ford Fiesta, Nissan Juke, Mitsubishi Outlander, Honda HRV, Honda CRV, Mazda CX7, Pajero, Fortuner, Sigra, Ertiga, Mobilio, Sienta, Honda Freed, Nissan Serena |
Lepas Kunci | Ya |
Harga Mulai | IDR 275.000- IDR 900.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Salah satu perusahaan rental mobil terbesar di Indonesia adalah Balioh. Perusahaan rental ini hampir memiliki jaringan di seluruh kota di Indonesia tak terkecuali Banjarmasin.
Tersedia berbagai jenis kendaraan dengan sistem manual maupun matic. Namun harga yang diberikan pun berbeda antara kendaraan manual dan matic.
Kamu bisa menyewa mobil dengan sistem lepas kunci maupun dengan supir. Jika menggunakan sistem supir maka tarif yang dikenakan sudah termasuk BBM.
Harga sewa kendaraan:
- Agya: lepas kunci manual IDR 275.000/ hari, matic IDR 325.000/ hari.
- Ayla: lepas kunci manual IDR 275.000/ hari, matic IDR 325.000/ hari.
- Nissan March: lepas kunci manual IDR 275.000/ hari, matic IDR 325.000/ hari.
- Honda Brio: lepas kunci manual IDR 300.000/ hari, matic IDR 350.000/ hari.
- Suzuki Ignis: lepas kunci manual IDR 300.000/ hari, matic IDR 350.000/ hari.
- Mitsubishi Mirage: lepas kunci manual IDR 300.000/ hari, matic IDR 350.000/ hari.
- KIA Rio: lepas kunci manual IDR 325.000/ hari dan matic IDR 350.000/ 24 jam.
- Yaris: lepas kunci manual IDR 425.000/ hari, matic IDR 450.000/ hari.
- Mazda 2: lepas kunci manjal IDR 425.000/ hari, matic IDR 450.000/ hari.
- Ford Fiesta: lepas kunci manual IDR 425.000/ hari, matic IDR 450.000/ hari.
- Honda Jazz: lepas kunci manual IDR 425.000/ hari, matic IDR 450.000/ hari.
- Nissan Juke: lepas kunci matic IDR 400.000/ hari dan manual IDR 375.000/ hari.
- Honda CRV: lepas kunci khusus matic IDR 550.000/ hari.
- Mitsubishi Outlander: lepas kunci manual IDR 450.000/ hari, matic IDR 475.000/ hari.
- Honda HRV: lepas kunci manual IDR 475.000/ hari, matic IDR 500.000/ hari.
- Mazda CX7: lepas kunci matic IDR 600.000/ hari.
- Mitsubishi Pajero: lepas kunci khusus matoc IDR 650.000/ hari.
- Sigra: lepas kunci manual IDR 300.000/ hari, matic IDR 325.000/ hari.
- Avanza: lepas kunci manual IDR 325.000/ hari, matic IDR 350.000/ hari.
- Fortuner: lepas kunci khusus matic IDR 650.000/ 24 jam.
- Xenia: lepas kunci IDR 325.000/ hari, matic IDR 350.000/ hari.
- Ertiga: lepas Kunci manual IDR 350.000/ hari, matic IDR 375.000/ hari.
- Honda Mobilio: lepas kunci manual IDR 350.000/ hari, matic IDR 375.000/ hari.
- Sienta: lepas kunci manual IDR 375.000/ hari, matic IDR 400.000/ hari.
- Honda Frees: lepas kunci manual IDR 400.000/ hari, matic IDR 425.000/ hari.
- Innova: lepas kunci manual IDR 425.000/ hari, matic IDR 450.000/ hari.
- Innova Reborn: lepas kunci manual IDR 500.000/ hari, matic IDR 550.000/ hari.
- Nissan Serena: lepas kunci khusus matic IDR 550.000/ hari.
- Agya: supir dan BBM IDR 500.000/ 10 jam.
- Avanza: supir dan BBM IDR 600.000/ 10 jam.
- Innova Reborn: supir plus BBM IDR 900.000/ 10 jam.
- Xenia: supir dan BBM IDR 600.000/ 10 jam.
- Grand Innova: supir plus BBM IDR 750.000/ 10 jam.
Baca Juga: Rental Mobil Palembang
6 . Rental Mobil 88
Nama | Rental Mobil 88 |
Alamat | – |
No Hp | 0813 1060 9767 |
Armada yang Dimiliki | Alphard, Alphard Transformer, Pajero Sport Dakar, New Fortuner, Innova Reborn, Mitsubishi Xpander, New Grand Avanza, Honda Freed, Kijang Grand Innova, Avanza |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | IDR 400.000- IDR 3.000.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Pesan mobil di Banjarmasin dengan harga murah dan kualitas bagus? Bisa di Rental mobil 88 yang tersedia untuk kawasan Banjarmasin dan sekitarnya.
Tersedia fasilitas supir untuk perjalanan yang lebih aman. Tarif yang tertera untuk jam kerja supir selama 12 jam. Jika ada penambahan jam bisa langsung konfirmasi ke pihak rental.
Untuk biaya keterlambatan, pelanggan akan didenda sebesar 10% dari sewa per harinya. Maksimal keterlambatan yang ditoleransi adalah 2 jam.
Jika kamu membutuhkan waktu sewa lebih lama dari waktu yang telah ditentukan sebelumnya, segera hubungi CS.
Harga sewa kendaraan:
- Alphard: supir saja IDR 2.000.000/ setengah hari.
- Alphard Transformer: supir saja IDR 3.000.000/ setengah hari.
- Pajero Sport Dakar: supir saja IDR 1.500.000/ setengah hari.
- New Fortuner: supir saja IDR 1.400.000/ setengah hari.
- New Innova Reborn: supir saja IDR 700.000/ setengah hari.
- Mitsubishi Expander: supir saja IDR 500.000/ setengah hari.
- New Grand Avanza: supir saja IDR 450.000/ setengah hari.
- Honda Freed: supir saja IDR 450.000/ setengah hari.
- Kijang Grand Innova: supir saja IDR 500.000/ setengah hari.
- Avanza: supir saja IDR 400.000/ setengah hari.
7 . Musthofa Rent
Nama | Musthofa Rent |
Alamat | – |
No Hp | 0811 516 335 |
Armada yang Dimiliki | Xenia, Alphard, Avanza, Grand New Avanza, Fortuner, Hiace, Innova, Innova Crysta, |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | IDR 400.000 |
Tersedia Paket Tour | Ya |
Musthofa Rent adalah perusahaan rental mobil untuk wilayah Banjarmasin dan Kalimantan Selatan. Pelayanan rental mobil ini khusus untuk wisata ke objek wisata.
Tersedia paket wisata beserta mobil , supir dan juga BBM. Durasi pemakaian untuk satu hari adalah 12 jam.
Harga sewa kendaraan:
- Alphard Transformer: supir dan BBM , hubungi cs
- Fortuner: supir dan BBM, hubungi cs
- Toyota Hiace: supir dan BBM, hubungi cs
- New Reborn Innova: supir IDR 700.000/ 12 jam
- Grand New Avanza: supir IDR 450.000/ 12 jam
- Toyota Innova: supir IDR 500.000/ 12 jam
- Avanza: supir IDR 400.000/ 12 jam
- Xenia: supir IDR 400.000/ 12 jam
8 . Mitra Usaha Rental
Nama | Mitra Usaha Rental |
Alamat | – |
No Hp | 0812 5400 9899 |
Armada yang Dimiliki | Innova Reborn, Toyota Hiace, Fortuner SRZ, Avanza Veloz, Laxus LX 570, Vellfire, Alphard Transformer |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | IDR 600.000- IDR 2.500.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Penyedia kendaraan mulai dari mobil mewah, city car, mobil keluarga hingga elf. Tersedia dengan layanan supir dan pengisian BBM.
Tersedia juga layanan antar jemput, jadi kamu tidak perlu repot-repot mengambil dan mengantar kendaraanmu. Cukup pesan dan pihak rental akan mengantar kendaraanmu ke lokasi yang kamu inginkan.
Harga sewa kendaraan:
- Alphard Transformer: supir plus BBM IDR 2.500.000/ hari
- Toyota Vellfire: supir dan BBM IDR 1.500.000/ hari
- Laxuz LX 7 : hubungi cs
- Avanza Veloz: supir dan BBM IDR 400.000/ hari
- Toyota Fortuner: supir dan BBM IDR 1.200.000/ hari
- Toyota Hiace: supir dan BBM IDR 1.000.000/ hari
- Innova Reborn: supir dan BBM IDR 600.000/ hari
9 . Pusat Sewa Rental Mobil Banjarmasin
Nama | Pusat Sewa Rental Mobil Banjarmasin |
Alamat | – |
No Hp | 0853 4787 8600 |
Armada yang Dimiliki | Hubungi cs |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | Hubungi cs |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Penyedia layanan rental mobil ini berdiri sejak tahun 2007. Tersedia berbagai jenis kendaraan dengan kualitas tinggi dan harga yang relatif terjangkau.
Kendaraan yang disediakan bisa digunakan untuk bermacam-macam kegiatan dan aktivitas. Kebanyakan penyewaan digunakan untuk acara seperti wisata, keluar kota, wisuda, pindahan, mudik dan acara-acara lainnya. Apalagi kamu akan dilayani oleh staf yang ramah dan supir yang berpengalaman.
Harga sewa kendaraan:
Informasi harga sewa setiap kendaraan silahkan hubungi langsung ke cs.
10 . Nasir Rental Mobil Banjarmasin
Nama | Nasir Rental Mobil Banjarmasin |
Alamat | – |
No Hp | 0822 5035 0037, 0812 8694 307 |
Armada yang Dimiliki | Hubungi cs |
Lepas Kunci | Ya |
Harga Mulai | Hubungi cs |
Tersedia Paket Tour | Ya |
Nasir Rental tidak hanya melayani sewa kendaraan atau transportasi darat namun juga penyedia layanan pariwisata. Tersedia beragam paket wisata untuk kawasan Kalimantan Selatan khususnya.
Selain itu kamu akan didampingi oleh staf dan supir yang professional serta ramah. Harga yang ditawarkan pun Juga terjangkau.
Harga sewa kendaraan:
Untuk mendapatkan informasi harga sewa kendaraan harap hubungi langsung ke cs.
11 . Almatindo Rental Banjarmasin
Nama | Almatindo Rental |
Alamat | Guntung Puyung, Banjarbaru, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0511 4783 160 |
Armada yang Dimiliki | Avanza, Xenia, Sigra |
Lepas Kunci | Ya |
Harga Mulai | IDR 350.000- IDR 400.000 |
Tersedia Paket Tour | Ya |
Almatindo Rental menyediakan berbagai jenis kendaraan yang bisa disewa. Daya jangkau layanan ini tidak hanya di Kalimantan Selatan namun juga Kalimantan Tengah, Kalimantan Barat dan Kalimantan Timur.
Tersedia sistem persewaan dengan lepas kunci maupun dengan supir. Sistem lepas kunci tidak termasuk uang BBM. Untuk persyaratan penyewaan dibutuhkan foto kopi KTP, KK atau surat nikah, kendaraan ataupun BPKB kendaraan.
Harga sewa kendaraan:
- Avanza 2011-2015: lepas kunci IDR 350.000/ hari
- Avanza 2016-2019: lepas kunci IDR 400.000/ hari
- Xenia 2011-2015: lepas kunci IDR 350.000/ hari
- Xenia 2016-2019: lepas kunci IDR 400.000/ hari
- Sigra 2017-2019: lepas kunci IDR 300.000/ hari
12 . Cipto Rent’s Car
Nama | Cipto Rent’s Car |
Alamat | Komplek HKSN Permai 2A, Alalak Utara Banjarmasin, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0511 6377 099, 0821 5493 3346 |
Armada yang Dimiliki | Avanza G, Xenia xi |
Lepas Kunci | Ya |
Harga Mulai | IDR 250.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Cipto Rent’s Car menyediakan sewa kendaraan untuk kawasan Banjarmasin dan Kalimantan Selatan. Sistem yang digunakan adalah harian maupun bulanan.
Untuk sistem harian tanpa supir tidak berlaku pengisian BBM. Namun tersedia juga sistem dengan supir dan biaya makan serta akomodasi harus ditanggung oleh penyewa.
Harga sewa kendaraan:
- Avanza G: lepas Kunci IDR 250.000/ hari
- Xenia xi: lepas kunci IDR 250.000/ hari
- Avanza G: lepas kunci IDR 6.000.000/ bulan
- Xenia xi: lepas kunci IDR 6.000.000/ bulan
13. Margasana Car Rent
Nama | Margasan Car Rent |
Alamat | |
No Hp | 0811-506-480 |
Armada yang Dimiliki | Alpahrd, Fortuner, Toyota Hiace, Innova, Avanza, Honda CRV, Honda Jazz, Mitsubishi Triton, Bus |
Lepas Kunci | Ya |
Harga Mulai | Hubungi cs |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Margasan merupakan salah satu persewaan kendaraan yang sudah berdiri sejak 30 tahun yang lalu. Layanan yang diberikan oleh Margasan Rental ini tidak hanya sewa kendaraan harian namun juga bisa kontrak mingguan sampai bulanan.
Layanan ini selalu didukung oleh armada yang terawat dan bersih. Hal tersebut karena adanya prosedur perawatan yang berkala.
Kamu pun juga akan dijamin keamanan dan kenyamanan dalam berkendara. Kamu pun akan diantarkan bersama supir yang telah memiliki jam terbang tinggi.
Harga sewa kendaraan:
Untuk informasi harga sewa setiap kendaraan silahkan hubungi langsung ke cs.
14 . Mubarak Rental
Nama | Mubarak Rental |
Alamat | Jl. Bumi Mas, Komplek Pertiwi 2, Banjarmasin, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0822 5352 0718 |
Armada yang Dimiliki | Land Cruiser, Cadilac 2017, BMW Seri 5, Lexus 570, Mercedes Benz 2016, Alphard Transformer, Alphard, Bus, Toyota Hiace, Honda Freed, Mobilio, Ertiga, Calya, Pajero Dakar, Pajero Sport, Fortuner SRZ, Fortuner, New Innova Reborn, Grand New Innova, Grand New Avanza, All New Avanza, |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | IDR 400.000- IDR 18.000.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Mubarak Rental penyedia sewa kendaraan untuk kawasan Banjarmasin dan sekitarnya. Tersedia hampir 16 jenis kendaraan yang selalu terawat dan nyaman.
Penyedia rental ini memberikan garansi kenyamanan dan keamanan pada setiap pelanggannya. Bahkan kamu juga akan mendapatkan pelayanan yang ramah dari staf dan supir.
Harga sewa kendaraan:
- All New Avanza: mobil plus supir IDR 400.000/ 12 jam, all in IDR 550.000/ 12 jam
- Grand New Avanza: mobil plus supir IDR 450.000/ 12 jam, all in IDR 600.000/ 12 jam
- Grand New Innova: mobil plus supir IDR 500.000/ 12 jam, all in IDR 650.000/ 12 jam
- New Innova Reborn: supir plus BBM IDR 700.000/ 12 jam, all in IDR 850.000/ 12 jam
- Fortuner: supir plus BBM IDR 1.100.000/ 12 jam, all in IDR 1.500.000/ 12 jam
- Fortuner SRZ: supir plus BBM IDR 1.500.000/ 12 jam, all in IDR 1.900.000/ 12 jam
- Pajero Sport: supir plus BBM IDR 1.100.000/ 12 jam, all in IDR 1.500.000/ 12 jam
- Pajero Dakar: supir plus BBM IDR 1.500.000/ 12 jam, all in IDR 1.900.000/ 12 jam
- Calya: supir plus BBM IDR 385.000/ 12 jam, all in IDR 480.000/ 12 jam
- Ertiga: supir plus BBM IDR 450.000/ 12 jam, all in IDR 550.000/ 12 jam
- Mobilio: supir plus BBM IDR 450.000/ 12 jam, all in IDR 550.000/ 12 jam
- Honda Freed: supir plus BBM IDR 500.000/ 12 jam, all in IDR 650.000/ 12 jam
- Toyota Hiace: supir plus BBM IDR 1.500.000/ 12 jam
- Bus Pariwisata: supir plus BBM IDR 2.00.000/ 12 jam
- Alphard: supir plus BBM IDR 2.400.000/ 12 jam
- Alphard Transformer: supir plus BBM IDR 3.200.000/ 12 jam
- Mercedes Benz 2016: supir plus BBM IDR 6.700.000/ 12 jam
- Lexus 570: supir plus BBM IDR 8.500.000/ 12 jam
- BMW 5 2016: supir plus BBM IDR 6.000.000/ 12 jam
- Cadilac 2017: supir plus BBM IDR 18.000.000/ 12 jam
- Land Cruiser 2017: supir plus BBM IDR 9.000.000/ 12 jam
15 . Permata Mobil Indonesia
Nama | Permata Mobil Indonesia |
Alamat | Jl. Taruna Bhakti, Komplek Griya Meranti Nusantara Blok F, Martapura, Banjar, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0811 5003 111 |
Armada yang Dimiliki | Fortuner, Alphard, Innova, Innova Reborn, Avanza, Toyota Hiace |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | IDR 450.000- IDR 1.300.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Permata Mobil Indonesia menyediakan berbagai jenis kendaraan dengan layanan yang memuaskan. Kendaraan ini tersedia untuk kawasan Banjarmasin, Samarinda, Balikpapan dan kota-kota besar lainya di Kalimantan.
Visi dari perusahaan rental mobil ini adalah kenyamanan dan kebersihan armada. Tersedia kendaraan dan layanan supir. Supir yang ditugaskan untuk menyetir adalah supir yang profesional dan ramah.
Harga sewa kendaraan:
- Fortuner: dengan supir IDR 1.300.000/ 12 jam
- Alphard: dengan supir
- Innova: dengan supir IDR 500.000/ 12 jam
- Innova Reborn: dengan supir IDR 650.000/ 12 jam
- Avanza: dengan supir IDR 450.000/ 12 jam
- Toyota Hiace: dengan supir IDR 1.250.000/12 jam
16 . Nice Renta Mobil
Nama | Nice Rent |
Alamat | Jl. Bumi Mas Raya, Komplek Bumi Ayu, Pemurus Baru, Banjarmasin, Banjarmasin, Kalimantan Selatan |
No Hp | 0813 4801 2200 |
Armada yang Dimiliki | Ertiga, Triton Strada, Fortuner VRZ, Honda Mobilio, Hiace Commuter, Alphard, Innova Reborn, Pajero Sport, Avanza |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | IDR 400.000- IDR 2.500.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Nice Rental merupakan perusahaan penyedia kendaraan khsusu untuk kawasan Banjarmasin, Banjarbaru maupun Martapura Kalimantan. Kamu bisa memilih untuk menyewa mobil harian. Namun kamu juga bisa menggunakan mobil tersebut untuk durasi yang lebih lama yaitu mingguan dan juga bulanan.
Untuk memberikan kenyamanan pada pelanggan yang tidak terlalu suka dengan armada matic, Nice Rental menyediakan mobil dengan sistem matic. Bahkan tersedia mobil mewah yang siap pakai.
Harga sewa kendaraan:
- Avanza: supir IDR 400.000/ satu hari
- Pajero Sport: supir IDR 1.300.000/ satu hari
- Innova Reborn: supir IDR 650.000/ satu hari
- Alphard: supir IDR 2.500.000/ satu hari
- Hiace Commuter: supir IDR 1.150.000/ satu hari
- Honda Mobilio: supir IDR 400.000/ satu hari
- Fortuner VRZ: supir IDR 1.300.000/ satu hari
- Trito Strada: supir hubungi langsung cs
- Suzuki Ertiga: supir IDR 400.000/ satu hari
17. Aldi Rental
Nama | Aldi Rental |
Alamat | – |
No Hp | 0813 4947 7432 |
Armada yang Dimiliki | Avanza, Innova, Xenia, Ertiga |
Lepas Kunci | Tidak |
Harga Mulai | IDR 500.000- IDR 9.000.000 |
Tersedia Paket Tour | Tidak |
Aldi Rental merupakan pusat layanan rental mobil di Banjarmasin Kalimantan Selatan. Perusahaan rental ini telah berdiri sejak 2013 lalu.
Perusahaan rental ini telah memiliki pengalaman yang bagus dalam menyediakan mobil berkualitas dengan tarif sewa yang terjangkau. Armada atau mobil yang disiapkan bisa dipakai untuk keperluan wisata, wisuda, pindahan, lebaran bahkan urusan luar kota.
Harga sewa kendaraan:
- Avanza: supir dalam kota IDR 500.000/ satu hari, IDR 9.000.000/ 1 bulan
- Innova: sebelum tahun 2010 supir dalam kota IDR 650.000/ satu hari , setelah tahun 2010 IDR 750.000, IDR 9.000.000
- Xenia: supir IDR 500.000/ satu hari, IDR 9.000.000/ satu bulan
- Ertiga: supir IDR 500.000/ satu hari, IDR 9.000.000/ satu bulan
Berkeliling Kalimantan sekarang tidak perlu pusing memikarkan transportasi. Dengan menghubungi salah satu tempat rental mobil Banjarmasin, kamu bisa berkeliling kemanapun kamu mau. Yuk pesan mobilmu sekarang di Banjarmasin, sebelum kehabisan kendaraan.
Semoga saja uraian kami tentang Daftar Tempat Rental Mobil Banjarmasin Murah Dan Siap Pakai dapat menjawab rasa penasaran Anda yang mungkin saat ini sedang mencari informasi tersebut. Terima kasih kami ucapkan kepada sobat pembaca mediatamasya. blogspot. com yang sudah berkenan mampir kesitus ini. Tentunya kami akan terus mengupdate artikel lain yang tidak jauh-jauh dari traveling bin dolan. Ingat untuk bahagia dan sampai jumpa di kesempatan berikutnya. ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :Harga tiket masuk objek wisata dapat berubah sewaktu-waktu karena harga yang kami cantumkan adalah harga yang kami dapat saat artikel ini ditulis. Untuk nomor telepon travel atau transportasi serta tarif sewa mobil / travel juga bisa berubah setiap saat. Oleh karena itu apabila ada diantara Sobat pembaca yang mengetahui adanya perubahan bisa menyampaikannya melalui kolom komentar. Kami akan dengan senang hati mengupdatenya untuk Anda. Terima kasih.
Post a Comment for "√Daftar Tempat Rental Mobil Banjarmasin Murah Dan Siap Pakai ~ Media Tamasya"