√Pantai Sawarna Banten ~ Media Tamasya
Negara Indonesia sendiri ada banyak sekali tempat wisata yang sangat indah. Jika mau di hitung mungkin ratusan bahkan ribuan. Bermodalkan pengalaman pribadi dan pengalaman dari beberapa rekan, kami merangkum semuanya dan menuangkannya dalam situs Media Tamasya. Blog atau situs sederhana yang mengulas tentang plesiran alias dolan. Kebetulan sekali kali ini kami akan coba mengupas tentang "Pantai Sawarna Banten" yang mungkin saat ini sedang Anda cari. Okey, tanpa berpanjang kata, yuk langsung disimak ulasan lengkapnya dibawah ini.
Pembahasan Lengkap Pantai Sawarna Banten
Liburan bersama keluarga di Banten? ke pantai sawarna aja, selain dekat, wisata pantainya cukup banyak. Jadi sekali dayung 5 pantai lebih terlalui hehe.
Rangkungam Informasi Pantai Sawarna | |
Jam Buka: | 24 Jam |
Harga Tiket: | Rp. 5.000/orang |
Kontak: | +62811646557 |
Penginapan: | Malibo Resort Sawarna, Villa Sawarna, Hotel Sawarna |
Alamat: | Sawarna, Bayah, Kabupaten Lebak, Banten 42393, Indonesia |

Pantai Sawarna Banten
Tahun 2015 pantai ini terbilang masih perawan, karena belum banyak orang yang mengunjungi. Saat ini hampir 30.000 orang mencari informasi tentang pantai sawarna karena di nilai pantai ini asyik dan sangat indah. Hal unik yang dapat kamu temui di pantai ini adalah, ada beberapa pantai yang berderet dengan pemandangan yang hampir berbeda, jadi di ibaratkan, jika kamu pergi ke lokasi ini, kamu bakal menemukan banyak spot foto yang berbeda di satu lingkungan yang sama. Lokasi pantai yang se daerah dengan pantai sawarna antara lain Pantai Ciantir, Pantai Tanjung Layar, Pantai Legon Pari, Pantai Karang Taraje
[artikel number=3 tag=”wisata-pantai, banten”]
- √TOP 15 Tempat Wisata Blitar Yang Alami Dan Menakjubkan ~ Media Tamasya
- √TOP 15 Tempat Wisata Cilacap Yang Ramai Dikunjungi Wisatawan ~ Media Tamasya
- √Harga Tiket Masuk dan Peta Lokasi Sangkan Resort Aqua Park Kuningan, + Info Promo 2018 ~ Media Tamasya
- √Sejarah Misteri dan Asal Usul Benteng Pendem Cilacap, Harga Tiket Masuk dan Peta Lokasi ~ Media Tamasya
- √TOP 8 Travel Temanggung Jakarta Cepat Door to Door ~ Media Tamasya
- √Wisata Taman Mini Indonesia Indah, Harga Tiket Masuk + Hotel Terdekat ~ Media Tamasya
- √Video dan Foto Jembatan Barelang Batam yang Penuh Misteri ~ Media Tamasya
Harga tiket masuk objek wisata dapat berubah sewaktu-waktu karena harga yang kami cantumkan adalah harga yang kami dapat saat artikel ini ditulis. Untuk nomor telepon travel atau transportasi serta tarif sewa mobil / travel juga bisa berubah setiap saat. Oleh karena itu apabila ada diantara Sobat pembaca yang mengetahui adanya perubahan bisa menyampaikannya melalui kolom komentar. Kami akan dengan senang hati mengupdatenya untuk Anda. Terima kasih.
Post a Comment for "√Pantai Sawarna Banten ~ Media Tamasya"